Monthly Archives: Desember 2024

Apa itu Backdoor?

Deskripsi: Pengertian backdoor, cara kerja dan cara antisipasinya. Jika membicarakan mengenai sistem keamanan website, Anda juga perlu berkenalan dengan backdoor. Garis besarnya, backdoor ibarat pintu belakang atau portal rahasia yang digunakan oleh hacker untuk mendapatkan akses gelap ke dalam website, software maupun sistem komputer. Backdoor ini merupakan masalah bagi web …

UI / User Interface

Deskripsi: Pengertian User Interface (UI), fungsi, contoh dan karakteristiknya. Apakah Anda pernah mengunjungi website atau aplikasi yang memiliki tampilan buruk? Misalnya saja pemilihan warnanya terlalu mencolok dan membingungkan. Nah, tampilan pada sebuah website atau aplikasi ini berkaitan erat dengan desain User Interface (UI). Apa itu desain interface dan kegunaannya? Berikut …

Pengertian Firewall

Deskripsi : Pengertian Firewall, fungsi dan cara kerja Firewall, jenis-jenis Firewall. Apa yang terlintas di benak Anda saat mendengar kata firewall? Mungkin saja Anda langsung terpikirkan ikon bola dunia yang ditutupi dengan tembok bata berwarna merah yang merupakan salah satu dari opsi pengaturan pada komputer anda. Di balik gambar atau …

Cara Membuat Google Form

Deskripsi: Cara membuat Google form paling mudah untuk pemula. Kemajuan dari teknologi saat ini semakin berkembang berkat banyaknya perusahaan raksasa di dunia yang terus melakukan inovasi. Salah satunya adalah perusahaan yang sangat besar, yaitu Google. Seperti yang kita ketahui, Google ini rajin memberikan layanan terbaik untuk para penggunanya di seluruh …

Apa itu Copywriting?

Deskripsi: Pengertian Copywriting, jenis-jenis dan tips membuatnya. Mungkin kita sering mendengar istilah tentang copywriting. Copywriting adalah salah satu strategi pemasaran yang sangat krusial. Terutama bagi Anda yang ingin mencapai kesuksesan di berbisnis online. Copywriting adalah kunci utama dalam iklan. Baik itu melalui Facebook Ads, Instagram Ads, SEO, SEM dan lain …

Pengertian Politik

Deskripsi: Pengertian Politik, tujuan, fungsi dan jenis-jenisnya. Mendengar kata politik, pasti yang terpikirkan dalam benak hampir semua orang adalah sesuatu yang berhubungan dengan negara. Pengertian politik memang bisa diartikan sebagai upaya yang berkaitan dengan cara seseorang mencapai sebuah kekuasaan di suatu negara atau masyarakat. Politik biasanya dianggap sebagai sesuatu yang …

Perbedaan Blog dan Web

Deskripsi: Pengertian Blog dan Website, Perbedaan blog dan web dari segi konten, arah komunikasi, tujuan, dan desain dan pengelola. Website dan blog adalah sesuatu yang berbeda. Perbedaan website dan blog sering diperbincangkan oleh beberapa orang yang tertarik dalam dunia online. Jika harus memilih mana yang terbaik kadang membingungkan karena keduanya …

Pengertian Investasi

Deskripsi: Pengertian investasi, jenis-jenis investasi dan manfaat dari kegiatan berinvestasi. Bagi Anda yang sudah terjun di dunia kerja, istilah investasi mungkin sudah sangat familiar. Namun bagi sebagian besar masyarakat awam, istilah investasi masih perlu dipelajari. Apa itu Investasi? Pengertian investasi merupakan sebuah usaha atau kegiatan menanam modal yang bertujuan untuk …

Apa itu Javascript?

Deskripsi: Apa itu Pengertian Javascript? Fungsi, Kelebihan dan Cara Kerja Salah satu fitur yang sangat bermanfaat bagi para pengunjung internet adalah penggunaan javascript. Biasanya istilah ini ditemukan jika Anda tengah mencari pembahasan mengenai cara membuat blog atau website. Lantas, apa itu javascript dan apa pula fungsi yang diberikan oleh istilah …