Pengertian Marketplace

Deskripsi: Pengertian Marketplace, jenis-jenis dan keuntungannya. Di era digital ini, kita sudah tidak asing lagi dengan yang istilahnya jual beli online. Marketplace merupakan platform yang sering digunakan oleh seorang penjual untuk berdagang secara online. Nah, Bagi Anda yang ingin memanfaatkan marketplace untuk memasarkan produk. Berikut akan kami bahas secara lengkap …

HTTP dan HTTPS

Deskripsi: Pengertian http dan https, sejarah, fungsi http, perbedaan http dan https, kelebihan https dan kekurangan http. HTTP dan HTTPS merupakan salah satu bagian dari sebuah URL, bertindak sebagai Scheme yakni petunjuk yang spesifik mengenai penggunaan website. HTTP dan HTTPS berbeda, sesuai dengan keunggulan masing-masing. Selain itu, penggunaan HTTP dan …

Palung Mariana

Tahukah Anda palung paling dalam di muka Bumi ini? Ya, betul. Palung tersebut bernama Mariana. Palung Mariana terletak di Samudra Pasifik, memiliki kedalam mencapai 11.035 meter di bawah permukaan laut dan membentang sepanjang 2550 km. Tentu ada banyak misteri dan fakta menarik tentang palung terdalam ini. Apa saja itu? Untuk …

Pengertian Kernel

Deskripsi: Pengertian kernel, macam, fungsi kernel, perkembangan teknologi pada kernel. Terdapat dua macam perangkat pada sebuah komputer yang digunakan yakni perangkat lunak atau software dan juga perangkat keras atau hardware. Tentunya jika Anda ingin menjalankan perintah pada komputer yang digunakan, membutuhkan kerjasama antara dua jenis perangkat tersebut. Agar perangkat lunak …

SSH (Secure Shell Connection)

Deskripsi: pengertian SSH, fungsi, cara kerja dan manfaatnya. Apa itu SSH? Ini tentu merupakan salah satu pertanyaan yang kerap terlontar, terutama bagi mereka yang baru saja berkecimpung di dunia teknologi. SSH merupakan akronim dari Secure Shell Connection. Berikut akan kami ulas mengenai pengertian SSH, fungsi, manfaat serta penggunaannya. Pengertian SSH …

Pengertian Badan Usaha

Deskripsi: Pengertian Badan Usaha, Bentuk Badan Usaha yang ada di Indonesia. Apakah Anda pernah mendengar istilah badan usaha? Mungkin Anda pernah mendengar istilah ini ketika membahas tentang Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang akhir-akhir ini banyak dibicarakan. Tahukah Anda bahwa badan usaha tidak sama dengan perusahaan? Pada kesempatan ini akan …

Apa Itu PDF (Portable Document Format)?

Apa itu PDF – Perkembangan zaman ditunjukkan oleh teknologi-teknologi yang berkembang pesat. Ini dibuktikan setiap harinya teknologi berkembang meskipun hanya sebesar 0,0001% saja, Akan tetapi angka tersebut merupakan kemajuan yang dapat menuntun zaman ke era yang lebih baik dan lebih canggih serta dapat membuat manusia dapat mengerjakan tugas-tugasnya secara praktis …

Cara Screenshot di Laptop

Deskripsi: Cara screenshot di Laptop dengan mudah dan cepat. Screenshot atau tangkap layar merupakan suatu kegiatan untuk mengambil tampilan layar menjadi sebuah gambar. Bagi pengguna smartphone, screenshot sudah menjadi hal yang tidak asing lagi karena sudah sering dilakukan. Namun, tahukah Anda jika ternyata screenshot juga bisa dilakukan dengan menggunakan laptop …

Pengertian Norma

Deskripsi: Pengertian Norma, Karakteristik, dan Macam-macamnya. Pernahkah Anda melakukan sebuah tindakan, kemudian apa yang Anda lakukan tersebut menyalahi norma? Apa yang dimaksud dengan pengertian norma itu sendiri dan mengapa tindakan yang Anda lakukan bisa disebut menyalahi norma? Untuk membuat Anda lebih memahami kata norma dan mengapa norma ini penting untuk …